Arie Untung. Dok: SCTV |
Ceritanya ia sedang mengunggah sebuah foto anak kecil Suriah yang berjalan seorang diri tanpa orangtua.
"Anak 4 tahun bermigrasi sendirian di gurun. Dari Suriah ke Jordan, ditemukan UNHCR hanya bawa tas pakaian dari ibu dan adiknya, yang terbunuh di Suriah," kata dia pada 8 Maret 2018.
Unggahan tersebut mengundang respons dari warganet yang mengikutinya di linimasa.
"Nah bener khan kalo mau ikutan jihad, jihadin dulu pribadinya, keluarganya udah pada bener belum, jalanin syariat islam udah pada bener belum. Jangan bahas terlalu dalam ntar kena block wkwk," kata akun Raditya Atha.
"Cuma ada dua kemungkinan kenapa orang sebar berita hoax, kemungkinan pertama dia bodoh, yang kedua adalah dia jahat. Anda yang mana?" kata akun Aep Hamara.
Anak 4 th bermigrasi sendirian di gurun dr Suriah ke Jordan,ditemukan unhcr hny bw tas pakaian dari ibu dan adiknya, yg terbunuh di Suriah. pic.twitter.com/Fh0WnmZpnq
— Arie untung (@ArieKuntung) March 8, 2018
Karena mendapatkan bullyan yang cukup banyak, suami dari Fenita Arie untuk pun membuat kicauan lanjutan.
"Posting anak suriah yang kepisah dari rombongan ternyata bikin yang pro Assad kejang-kejang. Ternyata orang-orangnya harga mati yang sukanya jual-jual juga, ngakak saya," kata dia. [bersamadakwah]
Advertisement
EmoticonEmoticon